Kelebihan Kekurangan dan Spesifikasi Vivo V7 Plus

 

Kelebihan Kekurangan dan Spesifikasi Vivo V7 Plus

      Semakin banyak smartphone yang semakin canggih di pasaran baru-baru ini, kali ini keluarga vivo membuat sebuah amunisi terbaru yaitu Vivo V7 Plus. Vivo V7 Plus hadir dengan konsep yang lebih “Fullview” dengan resolusi rasio Body 18:9 pixels dan panel IPS LCD membuat smartphone ini lebih wah dengan desain yang sangat menonjol.

       Di sisi hardware smartphone Vivo v7+ ini di tenangani oleh Chip Snapdragin 450, dengan 8 Inti Core, Octa Core 1.8 GHz Cortex-A53 yang di padukan dengan GPU Adreno 506, smartphone ini bisa kita bilang cukup bertenaga dan responsive. Yang menariknya lagi adalah CPU Vivo ini telah di padukan dengan kapasitas RAM yang sangat besar yaitu 4GB untuk menyeimbangkan kinerja prosesor lebih stabil.

      Untuk sector kamera smartphone Vivo V7+ ini juga sangat bagus, dengan kamera yang beresolusi 16MP berfitur Phase Detection Autofocus+LED Flash. Untuk Kamera bagian depan sendiri smartphone vivo V7 Plus sudah beresolusi 24MP berfitur soft Light flash yang berarti lebih bagus dari kamera belakang, kamera depan itu sendiri di desain oleh pihak vivo sendiri karena resolusi yang lebih tinggi akan mudah untuk yang suka berselfie sangat berkualitas. Untuk masalah Baterai smartphone ini sudah di bekali dengan kapasitas baterai Li-lon 3225 mAh.

     Untuk membuat tertarik anda saya akan bahas tetang kelebihan dan kekurangan yang ada pada smartphone Vivo V7 plus ini,,, oke langsung saja…

Spesifiksi Vivo V7+

Layar
  • 5.99 inci IPS LCD Capacitive, 720 x 1440 pixels
Jaringan
  • 3GHSPDA
  • HSPA + 4G LTE Cat 6 300/50 Mbps
Chipset
  • CPU Snapdragon 450 + GPU Adreno 506
Sistem Operasi (OS)
  • Android v7.0 Nougat

Body
  • 155.9 x 75.8 x 7.7 mm
  • 160 gram
  • Full Metal

Memori
  • RAM  4 GB
  • Internal  64 GB
  • MicroSD  up to 256 GB
Kamera Depan
  • 24 MP Soft Light Flash

Kamera Belakang
  • 16 MP, Phase detection Autofocus 
  • LED Flash



Sensor
  • FingerPrint
  • Face Acces
  • Accelerometer
  • Proximty
  • Gyroscope
  • Compas
Warna
  • Champagne Gold
  • Matte Black
Baterai
  • Li-lon 3225 mAh


Kelebihan Vivo V7+

  • Dari segi desain sangat menonjol dan telihat sangat mewah di mata berkat  adanya Fullview dengan rasio body 18:9 sehingga layar smartphone ini akan tetap luas dan sangat nyaman ketika di genggam.
  • Smartphone ini sudah dibekali dengan Jaringan 4G LTE untuk mengakses internet lebih cepat Browsing dan juga Streaming.
  • Layar luas yang berukuran 5.99 inci, IPS LCD untuk memanjakan saat kita beraktivitas multimedia dengan tampilan gambar yang sangat luas.
  • OS Smartphone ini sudah termasuk dalam versi android terbaru yaitu Nougat untuk memudahkan anda dalam menginstall aplikasi-aplikasi yang anda suka.
  • Prosesor smartphone ini di tenagai oleh Snapdragon 450, 8 inti Core, Octa-core yang memiliki kecepatan 2.2 GHz dibangun dengan proses teknologi diatas 14 nanometer.
  • Smartphone ini untuk multitasking dan menjalankan beberapa aplikasi secara bersamaan akan lebih ringan karena sudah dibekali RAM 4 GB sehingga sangat enak untuk memainkan game yang berukuran besar.
  • Memori sendiri sudah luas alias internal 64 GB yang juga di temani oleh slot micro SD hingga 256 GB, untuk memudahkan kita menyimpan data-data yang ingin kita simpan dan aplikasi- aplikasi yang besar.
  • Untuk kamera belakaang 16 MP, Phase detection Autofocus, LED Flash yang mampu menangkap objek yang sangat bagus dan hasinya yang luas biasa.
  • Untuk yang pengemar Selfi vivo v7+ ini sudah dibekali kamera depan 24 MP, soft light Camera sehingga mampu menangkap objek yang sangat indah jika minimnya cahaya.
  • Vivo v7+ ini juga sudah di dukung fitur-fitur seperti Face Acces untuk membuka layar yang terkunci dengan cara scan wajah akurasinya sangat tinggi.
  • Di smartphone ini juga tersedia sensor Fingerprint yang mampu memberikan yang berlapis pada smartphone  ini untuk menghindar tangan dan jari-jari yang jahil.
  • Bersedia menemani anda dalam jangka waktu seharian penuh sebab disongkong oleh daya baterai 3225 mAh dan sangat cocok untuk bermain game dengan waktu yang sangat lama.

Kekurangan Vivo V7+

  • Meskipun resolusi layar yang dibawa oleh vivo V7+ sendiri sudah HD+ atau 720 x 1440, namun menurut para pemakai cukup kecil untuk ukuran layar 5,99 inchi. 
  • Baterai belum dilengkapi dengan fitur Fast Charging, untuk mengisi daya super cepat, namun hal ini dapat tertutupi dengan 5 v (volts) / 2 A (Amps), sehingga mengisi daya akan tetap cepat.
  • Baterai bersifat Non Removable yang menyatu dengan bodi sehingga sedikit merepotkan jika baterai rusak ketika kita salah gunakan.
   Demikian Spesifikasi Kelebihan dan kekurangan Vivo V7 Plus, untuk pertanyaan siapa bagus dengan smartphone lain, itu kembali ke masing-masing pemakaiannya karena disini kita tidak membandingkan smartphone ini sama smartphone lain. admin cuma membahas sekedar saja selebihnya dari diri masing... semoga dengan artikel ini bermanfaat bagi pembaca...

No comments:
Write comments
Recent Posts Widget